Jamal Mirdad dan Nuri Maulida Hibur 35 Ribuan Massa Gebyar Jalan Sehat HUT Ke-15 Partai Gerindra di Stadion Pahoman

by -296 Views
banner 728x90

Medsoslampung – Sekitar 35 ribuan massa hadir memadati Stadion Pahoman dalam rangka meramaikan Gebyar Jalan Sehat memperingati HarinUlangNtahun (HUT) ke-15  Partai Gerakan Indonesia Raya (Gerindra) di Provinsi Lampung, Minggu (5/3/2023).

Puncak kegiatan HUT Partai Gerindra tersebut, dilepas langsung oleh Sekretaris Jendral (Sekjen) DPP Partai Gerindra Ahmad Muzani pada pukul 07.00 WIB. Dan dihadiri pula oleh dua artis ibukota yang juga kader Partai Gerindra, Jamal Mirdad dan Nuri Maulida

banner 336x280

Menurut pembawa acara melalui pengeras suara menyebutkan, total peserta jalan sehat mencapai kurang lebih 35 ribu orang.

Untuk jalur yang dilalui, para peserta mulai dilepas di Stadion Pahoman, kemudian melalui Jalan Sudirman, lalu ke Jalan Diponegoro, melalui bundaran lungsir, lalu Jalan Susilo, hingga finish di Stadion Pahoman kembali.

Diketahui, dalam jalan sehat tersebut, DPD Partai Gerindra Lampung menyiapkan hadiah diantaranya 1 unit rumah yang berlokasi di Panjang, 5 ekor sapi, 5 unit sepeda motor, 15 sepeda, 15 Kulkas, 15 TV, 15 dispenser, 15 rice cooker, peralatan rumah tangga, dan masih banyak hadiah lainnya. (hel)

banner 336x280

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

No More Posts Available.

No more pages to load.